Sumsum tulang memiliki peran penting dalam sistem tubuh manusia. Salah satunya adalah membentuk sel punca hematopoietik yang berfungsi sebagai cikal bakal sel darah dalam tubuh. Adanya gangguan pada sumsum tulang misalnya akibat kanker atau penyakit lain bisa berdampak panjang pada kesehatanย khususnya dalam kelainan pembentukan sel darah. Dalam kasus tertentu, dokter mungkin menyarankan pasien menjalani transplantasiย sel puncaย hematopoietik autolog yang akan dibahas lebih lanjut di bawah ini.
Mengenal Transplantasi Hematopoietik Autolog
Transplantasi hematopoietik autolog adalah prosedur transplantasi sel punca hematopoietik dari tubuh pasienย sendiriย untuk menyusun ulang sumsum tulang setelah pasien menjalani perawatan kanker yang intensif seperti terapi radiasi atau kemoterapi. Prosedur autolog ini berbeda dengan transplantasi alogenik yang menggunakan sel punca hematopoietik individu lain, seperti saudara atau sukarelawan yang menjadi donor.
Dalam prosedur transplantasi hematopoietik autolog, sel punca hematopoietik atau sel punca yang bisa berkembang menjadi berbagai jenis sel darah pasien diambil, lantas disimpan dan dikembalikan ke tubuh pasien seusai perawatan kanker dosis tinggi. Lewat cara ini, fungsi sumsum tulang dan sistem kekebalan tubuh pasien bisa pulih menyusul pengobatan yang intensif terhadap kanker atau penyakit hematologi tertentu.
Selamaย bertahun-tahun,ย transplantasi hematopoietik autolog telah menjadi prosedur pengobatan standar untuk menangani berbagai kondisi hematologi yang ganas, seperti limfoma dan myelomaย sehingga meningkatkan angka remisi atauย bahkanย kesembuhan.
Siapa Saja yang Memerlukan ย
Umumnyaย dokterย merekomendasikanย prosedurย transplantasiย hematopoietikย autologย kepadaย pasienย denganย kondisiย seperti:
- Multiplemyelomaย atauย kankerย selย plasma, terutamaย bagiย pasienย yang mengalamiย remisiย parsialย setelahย menjalaniย terapiย induksi
- Limfomanon-Hodgkin dan Hodgkin yang tidakย membaikย setelahย terapiย standarย atauย kambuhย setelahย menjalaniย perawatanย awal
- Sebagian kecil kasus Leukemiamyeloidย akut, terutamaย bagiย pasienย yang tidakย cocokย untukย transplantasiย selย punca alogenik
- Kondisi autoimun yang parah dan tak merespons terapi standar, misalnya skleroderma dan multiple sclerosis
Manfaat/Tujuan ย
Tujuanย prosedurย transplantasiย hematopoietikย autologย antara lain:
- Meningkatkankemungkinanย remisiย atauย kesembuhanย setelah melewatiย pemberianย kemoterapiย atauย radioterapiย dosis tinggi
- Menurunkanrisikoย kambuhnyaย penyakitย tertentuย denganย menggantikanย sumsumย tulangย yang rusakย denganย selย punca yang sehat
- Memperbaikifungsiย sumsumย tulangย yang rusakย setelahย menjalaniย pengobatanย intensif
- Memperbaiki sistem kekebalan tubuh yang terganggu akibat masalah sumsum tulang
- Mengurangiefekย sampingย pengobatanย karenaย menggunakanย selย punca pasienย sendiri
- Meningkatkankualitasย hidupย pasienย dalamย pemulihanย dariย penyakitย tertentuย denganย sumsumย tulangย yang sehat
Persiapanย Sebelumย Menjalaniย Transplantasiย Hematopoietikย Autolog
Pasienย harusย melewatiย serangkaianย persiapanย sebelumย menjalaniย transplantasiย hematopoietikย autologย untukย memastikanย efektivitasย dan keamananย prosedurย ini. Di antaranya:
- Pemeriksaan kesehatan secara menyeluruh, seperti tes darah, tes fungsi jantung dan paru-paru, serta tes lain yang diperlukan untuk memastikan pasien tepat menjalani prosedur ini
- Konseling mengenai risiko dan manfaat prosedur transplantasi, termasuk apa yang mungkin terjadi selama dan sesudah prosedur
- Pengumpulanselย punca dariย darahย atauย sumsumย tulangย pasienย denganย prosedurย aferesisย yang miripย donorย darah
Prosedurย dan Pelaksanaanย
Ketikaย pasienย dinilaiย sebagaiย kandidatย yang tepatย untukย transplantasiย hematopoietikย autologย dan sudahย menjalaniย persiapanย berupaย pengumpulanย selย punca, langkahย selanjutnyaย adalahย penyimpananย selย punca yang sudahย dikumpulkan. Sel punca iniย dibekukanย dan disimpanย sampaiย pasienย siapย untukย menjalaniย transplantasi. Prosedur berikutnya meliputi:
- Pengondisianagar tubuhย siapย mendapatkanย selย punca yang baru, antara lainย denganย penerapanย radioterapiย atauย kemoterapiย dosis tinggi
- Periode istirahat selama 1-2 hari hingga obat kemoterapi keluar dari sistem tubuh
- Transplantasiselย punca denganย cara dimasukkanย ke tubuhย pasienย lewatย infusย intravena
- Periodeengraftment, yakniย migrasiย selย punca ke sumsumย tulangย untukย mulaiย memproduksiย sel-selย darahย baru, biasanyaย dalamย 10-14 hari
Perawatan Pasca Transplantasi Hematopoietik Autolog
Seusai transplantasi hematopoietik autolog, penting bagi pasien untuk menjalani perawatan yang intensif, seperti:
- Pemantauan sistem kekebalan tubuh yang akan sangat lemah seusai transplantasi sehingga pasien mesti terlindung dari risiko infeksi, termasuk lewat isolasi sementara dan penggunaan obat-obatan tertentu
- Pemberiandukunganย nutrisiย khususย dan rehabilitasiย untukย mendukungย pemulihan
- Pemantauankesehatanย secara berkala, termasukย melaluiย tes darahย dan pengecekanย kesehatanย rutinย guna memastikanย takย adaย masalahย pada fungsiย sumsumย tulangย atauย terjadiย komplikasiย yang membahayakan
- Imunisasibertahapย untukย mengembalikanย kekebalan tubuh terhadap berbagai p
Adakah Efek Sampingย ย
Transplantasiย selย punca adalahย prosedurย yang berisikoย walauย efektif. Efek samping yang mungkin terjadi meliputi:
- Infeksi karena sistem kekebalan tubuh yang melemah
- Penurunan jumlah sel darah
- Kelelahan ekstrem yang bisa dirasakan hingga berbulan-bulan seusai transplantasi
- Kerusakan organ akibat terapi radiasi atau kemoterapi
- Risiko kanker sekunder akibat paparan terapi radiasi dan kemoterapi
Transplantasi Hematopoietik Autolog di Primaya Hospital
Sebagai salah satu rumah sakit terkemuka di Indonesia, Primaya Hospital menyediakan layanan transplantasi hematopoietik autolog dengan standar internasional. Tim multidisiplin yang terdiri dari hematolog, onkolog, ahli transplantasi, perawat spesialis, dan profesional kesehatan lainnya siap bekerja sama untuk memberikan perawatan
Narasumber:
Spesialis Penyakit Dalam, KOnsultan Hemato Onkologi
Primaya Hospital Semarang
Referensi:
- Hematopoietic stem cell transplantation: a review and recommendations for follow-up care for the general practitioner. https://smw.ch/index.php/smw/article/view/1595. Diaksesย 10 Agustusย 2024
- Current Use of and Trends in Hematopoietic Cell Transplantation in the United States. https://pubmed.ncbi.nlm.nih.gov/32438042/. Diakses 10 Agustus 2024
- Indications for haematopoietic cell transplantation for haematological diseases, solid tumours and immune disorders: current practice in Europe, 2022. https://www.nature.com/articles/s41409-022-01691-w. Diakses 10 Agustus 2024
- Hematopoietic Stem Cell Transplantation. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK536951/. Diaksesย 10 Agustusย 2024
- Autologous stem cell transplantation. https://www.lls.org/treatment/types-treatment/stem-cell-transplantation/autologous-stem-cell-transplantation. Diakses 10 Agustus 2024
- Principles and Overview of Allogeneic Hematopoietic Stem Cell Transplantation. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC6953421/. Diaksesย 10 Agustusย 2024