Kurang tidur bisa menjadi awal dari berbagai masalah kesehatan. Ditambah gaya hidup kurang sehat, stres, dan rasa cemas yang berlebih, risiko mengalami penyakit tertentu kian […]
Orang yang pernah terinfeksi Covid-19 akan memiliki daya tahan lebih kuat dalam menghadapi virus corona. Sebab, sistem imunnya telah mengenali karakter virus itu sehingga lebih […]
Bagi orang tua, kesehatan anak tentunya menjadi hal yang utama. Maka wajar jika banyak orang tua yang khawatir bila pembelajaran tatap muka diberlakukan di masa […]
Keputusan membuka kembali sekolah dengan sejumlah syarat tentu membawa kabar gembira bagi para siswa yang kesulitan mengikuti pelajaran secara online. Orang tua juga lebih punya […]
Covid-19 bisa mempengaruhi sistem pernapasan orang dalam banyak cara dan dengan tingkat keparahan yang berlainan. Faktor yang berpengaruh antara lain sistem imun, umur, dan komorbiditas […]
Tes swab antigen telah menjadi metode penapisan (screening) dan diagnostik yang banyak dilakukan untuk mendeteksi kemungkinan seseorang terinfeksi Coronavirus Disease (Covid-19). Namun, untuk memastikan kualitas […]
Pandemi Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) telah banyak membuat hal baru di dunia. Orang-orang yang tadinya mesti bekerja ke kantor kini bisa menyelesaikan pekerjaan dari rumah. […]
Penanganan pandemi Covid-19 membutuhkan respons menyeluruh dari segala elemen agar segera berhasil. Institusi kesehatan telah memainkan perannya dengan meneliti virus corona penyebab Covid-19 hingga menghasilkan […]
Ketika Covid-19 merebak di seluruh dunia, orang yang sebelumnya memiliki penyakit diminta waspada. Salah satunya pengidap diabetes. Sebab, bila terinfeksi, ada kemungkinan orang yang menderita […]
Nyeri dada adalah gejala yang terkait erat dengan penyakit jantung. Namun, seiring dengan merebaknya wabah Covid-19, orang tak lagi melulu mengasosiasikan rasa sakit pada dada […]
Pada Maret 2020, Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan infeksi virus SARS CoV-2 atau dikenal dengan Covid-19 (Corona Virus Disease 2019) telah menyebar secara global. Wabah […]
Tak lama setelah SARS-CoV-2 terdeteksi di Cina, para peneliti mulai menganalisis sampel virus dan mengumumkan kode genetiknya. Salah satu temuan peneliti adalah mutasi virus penyebab […]
Tes GeNose (Gadjah Mada Electronic Nose) yang dikembangkan oleh  Prof. Dr. Eng. Kuwat Triyono, MSi., dan dr. Dian Kesumapramudya Nurputra, M.Sc, Ph.D, Sp.A dari Universitas […]
Ketika Covid-19 pertama kali muncul, tak banyak yang peneliti ketahui tentang penyakit ini. Kini, seiring dengan gencarnya riset, makin banyak temuan tentang penyakit yang terjadi […]
Ketika infeksi saluran pernapasan akut (SARS) menyebar beberapa tahun silam, banyak ibu hamil yang terinfeksi membutuhkan perawatan intensif dan alat bantu pernapasan. Proporsi angka kematiannya […]